Forum Alumni & Mahasiswa AMIK Ibrahimy Sukorejo Situbondo
Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Selamat datang di Forum Alumni dan Mahasiswa AMIK Ibrahimy Sukorejo Situbondo.

Portal amik.forum.st ini dibuat sebagai wadah dan jalur komunikasi serta sarana untuk belajar, berbagi dan bertukar pikiran atau informasi dalam berbagai hal, dari hal khusus tentang kemajuan teknologi informatika hingga yang umum, dengan tujuan demi kemajuan KITA bersama.

Bagi seluruh Mahasiswa, Alumni dan Simpatisan AMIK Ibrahimy Situbondo dimana pun berada, jika ada informasi kegiatan atau artikel ingin dimuat di halaman depan dari portal amiki.forum.st silahkan kontak Admin e-mail ke amik_ibrahimy@yahoo.com

Daftarkan diri Anda untuk dapat membuat topik, membalas topik yang ada, download dan mengakses menu yang lain.

jangan lupa NIM-nya yah.... Smile
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Join the forum, it's quick and easy

Forum Alumni & Mahasiswa AMIK Ibrahimy Sukorejo Situbondo
Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Selamat datang di Forum Alumni dan Mahasiswa AMIK Ibrahimy Sukorejo Situbondo.

Portal amik.forum.st ini dibuat sebagai wadah dan jalur komunikasi serta sarana untuk belajar, berbagi dan bertukar pikiran atau informasi dalam berbagai hal, dari hal khusus tentang kemajuan teknologi informatika hingga yang umum, dengan tujuan demi kemajuan KITA bersama.

Bagi seluruh Mahasiswa, Alumni dan Simpatisan AMIK Ibrahimy Situbondo dimana pun berada, jika ada informasi kegiatan atau artikel ingin dimuat di halaman depan dari portal amiki.forum.st silahkan kontak Admin e-mail ke amik_ibrahimy@yahoo.com

Daftarkan diri Anda untuk dapat membuat topik, membalas topik yang ada, download dan mengakses menu yang lain.

jangan lupa NIM-nya yah.... Smile
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.
Forum Alumni & Mahasiswa AMIK Ibrahimy Sukorejo Situbondo
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

IBM Meluncurkan Server Berbasiskan Prosesor Intel Xeon 5500

Go down

IBM Meluncurkan Server Berbasiskan Prosesor Intel Xeon 5500 Empty IBM Meluncurkan Server Berbasiskan Prosesor Intel Xeon 5500

Post by Rickynet_Hacker Mon Apr 27, 2009 9:56 am

IBM Meluncurkan Server Berbasiskan Prosesor Intel Xeon 5500 Ibmt
Royani Lo (System X-Manager IBM Indonesia), Fetra Syahbana (Country Manager IBM Indonesia), dan Andrew Spurgeon (Product Marketing Manager IBM APAC)

23 April 2009 – IBM meluncurkan empat server yang berbasiskan prosesor Intel Xeon 5500 (biasa disebut Nehalem), yaitu IBM BladeCenter HS22, IBM System x3650 M2 dan x3550 M2 , dan yang terakhir adalah IBM System x iDataPlex dx360 M2. Keempat server dari IBM tersebut dipercaya dapat mengurangi biaya energi hingga 93 persen.

IBM BladeCenter HS22 hadir dengan socket ganda. Selain itu BladeCenter HS22 hadir dengan memori yang tiga kali lebih besar dari model sebelumnya. User dari anggota baru tipe Blade ini juga dapat mencapai rasio pengkonsolidasian 11 banding 1 ketika akan memigrasikan dari server lama ke BladeCenter HS22.

Salah satu kelebihan lain dari IBM BladeCenter HS22 adalah tidak adanya titik failure pada server ini. Terdapat dua buah konektor yang terhubung pada masing-masing DC yang dapat menciptakan redundancy power. Sedangkan untuk storage bay internal yang dimiliki server ini, memiliki kemampuan hot swap yang menawarkan SAS, SATA atau solid state option.

Sedangkan IBM System x3650 M2 dan x3550 M2 (M2 pada seri IBM ini artinya sudah memasuki generasi kedua) sebenarnya memiliki konfigurasi yang sama. Yang membedakan kedua server rak IBM ini terletak pada ukurannya saja, x3550 dengan ukuran 1U dan x3650 dengan ukuran 2U. Untuk kemampuan memory, kedua server ini dapat diupgrade hingga 96GB dan untuk kedepannya dapat diupgrade hingga 128GB.

IBM System x iDataPlex dx360 M2 merupakan pusat data yang dirancang bagi perusahaan yang membutuhkan performa tinggi, namun memiliki keterbatasan pada ruang penyimpanan. iDataPlex dx360 M2juga memiliki densitas komputasi lima kali lebih tinggi dibandingkan dengan server rak 1U dan memiliki pendinginan hingga 70 persen lebih efisien dengan menggunakan feature Rear Door Heat Exchanger.
Rickynet_Hacker
Rickynet_Hacker
Pembantu Letnan Satu
Pembantu Letnan Satu

Th. Akademik : 2002-2005
Asal Kota : Situbondo
Umur : 43
Male
Phone : 0338 5500 123 - 081931994 111
Cancer Monyet
Jumlah posting : 294
Sejak Tanggal : 14.04.09

http://www.rickysox.page.tl

Kembali Ke Atas Go down

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik